Saat masa kuliah pengetahuan saya tentang uang, utang piutang, minus sekali. Ngga pernah mikirin hal itu juga sih.
Tag: Uang
Perempuan perlu belajar menghasilkan uang
Sebenarnya ya cukup lama saya mengiyakan tentang konsep walaupun sudah menikah, wanita harus tetap bisa mandiri dan tetap produktif menghasilkan uang. Karena, kita sebagai manusia sejatinya tidak akan pernah mengerti apa yang terjadi di masa depan. Entah akan peritiwa apa yang akhirnya suami tidak bisa menafkahi, kekurangan uang untuk biaya hidup di keluarga, ataupun untuk…